Skip to main content

Pindahan

Kami tidak menerima pindahan dari pesantren lain. Calon santriwati yang berminat harus melalui prosedur PSB dari awal; mendaftar, tes masuk dan menerima pengumuman penerimaan.

Karena kami menggunakan sistem program, bukan kelas, maka semua santriwati baru akan melalui tahap awal walaupun di pondok lain dia sudah kelas 2 atau 3 SMP. Santriwati akan belajar sesuai dengan kurikulum program kami yaitu Tahfizh, Nahwu dan Tata Boga selama 3 tahun.

Kasus sebelumnya santri pindahan tidak mampu menyesuaikan pelajaran karena perbedaan model, kultur dan kurikulum di pesantren lain. Karena itu kami tidak lagi menerima pindahan.